Pangkur Jengleng adalah nama sebuah dagelan mataram yang diciptakan tokoh lawak almarhum Basio sewaktu di RRI Nusantara II Yogyakarta. Pangkur sendiri merupakan nama tembang macapat adapun jengleng adalah pukulan tetabuhan gamelan yang menghentak ketika seseorang selesai membawakan tembang pangkur.
Sebuah acara yang diformat sebagai sebuah guyonan yang merakyat dengan tema-tema sederhana dalam keseharian masyarakat jawa. Untuk meneruskan dagelan mataram ini tokoh Ngabdul, MIlko dan kawan-kawan sebagai pengisi acara maupun bintang tamu yang hadir pada tampilan tersebut mencoba kembali menampilkan guyonan khas mataraman sekaligus mengapresiasi kesenian tradisional yang masih mempunyai daya tarik dengan iringan karawitan.
Siaran : Setiap hari Senin (weekly)
Pukul : 20.00 – 21.00 WIB
maju terus PANGKUR JENGGELENG!
Q slalu nonton cAma keluarga
Sama2 pak..Klo ada saran atau ide silahkan pak.Kami tunggu..
maju terus PANGKUR JENGGELENG!
Q slalu nonton cAma keluarga